Akar-akar dari persamaan kuadrat x^2-(m-30)x + (m+1) = 0 adalah x1 dan x2. Jika x1^2.x2 + x1.x2^2=630, nilai m adalah...
Akar-akar dari persamaan kuadrat x² - (m - 30)x + (m + 1) = 0 adalah . Jika , nilai m adalah...
A. m = -15 atau m = 24
B. m = -15 atau m = 29
C. m = -15 atau m = 44
D. m = 15 atau m = 24
E. m = 15 atau m = 44
Pembahasan :
Diketahui : f (x) = x² - (m - 30)x + (m + 1) = 0
a = 1
b = -(m - 30)
c = (m + 1)
Ditanyakan : nilai m....?
Jawab :
*
*
* Kita subsitusikan nilai di atas ke dalam persamaan
630 = (m + 1)(m - 30)
630 = m² - 30m + m - 30
m² - 29 m - 30 - 630 = 0
m² - 29m - 660 = 0
(m - 44) (m + 15) = 0
m - 44 = 0 atau m + 15 = 0
m = 44 m = -15
Jadi, nilai m yang memenuhi adalah m = -15 atau m = 44. Jawabannya ( C ).
Itulah pembahasan soal mengenai akar-akar persamaan kuadarat. Semoga bermanfaat dan mudah dipahami. Jika ada yang ingin ditanyakan atau didiskusikan perihal soal sejenis, silahkan tinggalkan pesan di kolom komentar.
0 Response to "Akar-akar dari persamaan kuadrat x^2-(m-30)x + (m+1) = 0 adalah x1 dan x2. Jika x1^2.x2 + x1.x2^2=630, nilai m adalah..."
Post a Comment